VisaNet. Jaringan yang dapat Anda percaya.
VisaNet adalah jaringan global di pusat Visa, yang menghubungkan teknologi, infrastruktur, dan inovasi untuk mewujudkan pembayaran digital yang cepat bagi semua orang dengan cara inovatif.
VisaNet, jaringan tepercaya dunia
Visa adalah salah satu merek paling tepercaya di dunia. Lebih dari sekadar jaringan kartu tepercaya, VisaNet memproses berbagai bentuk pembayaran digital untuk orang-orang di seluruh dunia, setiap saat.
-
Keamanan
VisaNet menggunakan AI dan pertahanan berlapis untuk memerangi ancaman penipuan pembayaran yang semakin meroket, sehingga tingkat penipuan secara historis tetap rendah.
Teknologi + inovasi VisaNet
Visa telah berinvestasi dalam produk dan layanan yang menyederhanakan dan mengamankan pembayaran, mengubah cara perpindahan uang antara individu, bisnis, dan pemerintah.